Sebanyak 45 ribu bibit ikan nila, mas dan mujair, bantuan Dinas Kelautan & Perikanan Provinsi Papua, disebarkan di Kabupaten Jayapura Bantuan bibit ikan itu, dibagikan kepada masyarakat di sejumlah kolam-kolam rakyat.
kegiatan seperti ini merupakan kesempatan bagi para mahasiswa disamping belajar berorganisasi juga menambah pengaman dan wawasan di dalam mempersiapakn diri menyambut tongkat estafet kepemimpinan bangsa dan negara
Pembangunan pertanian dalam arti luas tersebut mampu membangun usaha dari hulu sampai kehilir maupun mampu berperan serta dalam melestarikan hutan dan lingkugan hidup
Wakil Gubernur mengatakan penyebab tidak merincinya laporan yang disampaikan tersebut, dikarenakan waktu pengesahan anggaran selesai di tengah-tengah tahun