Mengakses internet kini sudah menjadi kebutuhan. Sejak bangun pagi, orang sudah membaca surat elektronik atau email. Bahkan sejak turun dari pesawat dan tiba di bandara, orang sudah kebelet baca email Bukan hanya orang dewasa, anak-anak pun asyik berinternet