Penjabat Gubernur Papua Muhammad Ridwan Rumasukun bertemu pengusaha Orang Asli Papua (OAP), Selasa (5/12/2023), di Kantor Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) setempat.
Jumlah anggota Majelis Rakyat Papua (MRP) periode 2023-2028 kini lengkap menjadi 42 orang. Hal itu setelah dilantiknya delapan Anggota MRP oleh Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri), Wempi Wetipo, Selasa (5/12/2023), di Jayapura.
Dalam rangka mengevaluasi kinerja Organisasi dan melihat Prospek Ekonomi dan Moneter pada Tahun 2024, Bank Indonesia dalam kapasitasnya sebagai bank sentral yang mempunyai tugas menjaga stabilitas nilai rupiah, memelihara stabilitas Sistem Pembayaran, dan turut menjaga Stabilitas Sistem Keuangan dalam rangka mendukung pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan menyelenggarakan Pertemuan Tahunan Bank Indonesia (PTBI) 2023 (29/11).
Monitoring dan Evaluasi Keterbukaan Informasi (Monev-KI) adalah salah satu bentuk assesmen bagi Badan Publik dalam melakukan kewajibannya menyediakan, memberikan dan atau menerbitkan informasi publik sesuai ketentuan yang berlaku guna mewujudkan Pemerintahan yang bersih, transparan dan akuntable dan menjaga kepercayaan publik (30/11).
Mendorong gerakan menanam dengan memanfaatkan pekarangan / lahan bagi masyarakat asli Papua (OAP) di Provinsi Papua khususnya di Kabupaten Biak Numfor, Dinas Pertanian dan Pangan Provinsi Papua melakukan intervensi dalam berbagai hal (29/11).
Bertempat di hotel Kimaya, diadakan kegiatan Raker Papua Integrasi Satu Data ( PAITUA) Provinsi Papua Tahun 2023, akan berlangsung selama 2 hari yang dibuka secara resmi oleh Assisten I Setda Papua (30/11).
Perayaan ibadah Natal Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Papua 2023, dipusatkan di Gereja GKI Getsemani Kasukwe, Distrik Sarmi Selatan, Kabupaten Sarmi, Kamis (30/11/2023) pagi.
Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Papua, Jeri A. Yudianto membantah isu maupun informasi terkait pemintaan fee proyek dari Pj Gubernur Papua kepada kontraktor atau pihak ketiga.
Puncak acara peringatan HUT Korpri ke-52 di Provinsi Papua yang jatuh pada 29 November 2023, diwarnai dengan agenda jalan santai dan olahraga bersama di halaman Venue Aquatik, Kampung Harapan Sentani, Kabupaten Jayapura, Selasa (28/11/2023) pagi.
TP. PKK Provinsi Papua sambangi Kebun Sayur TP. PKK Kampung Saukobye Distrik Biak Utara Kabupten Biak Numfor yang merupakan bentuk nyata sinergi dengan Dinas Pertanian Pangan Provinsi Papua melalui Kegiatan Desa Beragam, Bergizi seimbang dan aman (Desa B2SA) dalam upaya penurunan angka stunting (25/11).